Wednesday, April 25, 2018

PEDDER GALAXIAS FISH

PEDDER GALAXIAS FISH
(Galaxias pedderensis)




Pagi ini penulis akan membuat artikel tentang Ikan Pedder Galaxias(Galaxias pedderensis) yang mempunyai tubuh panjang dan mempunyai warna loreng seperti tentara. Ikan ini juga termasuk dalam ikan yang terancam punah. Selain tubuhnya yang memiliki warna seperti tentara, habitat ikan ini juga menarik untuk anda ketahui. Penulis akan mendeskripsikan di paragraf berikutnya.

Ikan Pedder Galaxias(Galaxias pedderensis)

Ikan Pedder Galaxias(Galaxias pedderensis) ikan air tawar yang hidup di Australia dan sebelumnya dianggap punah di alam liar sejak 2005 oleh UU EPBC. Ikan ini berwarna coklat kehijauan, putih ke perut keperakan, serta memiliki motif loreng hitam yang berada di tubuhnya.

Ikan Pedder Galaxias(Galaxias pedderensis)

Ikan Pedder Galaxias(Galaxias pedderensis) sangat menyukai danau Pedder yang cukup dangkal dikelilingi oleh pantai berpasir putih dan vegetasi akuatik berakar kecil serta di rawa-rawa, ikan ini juga menyukai air dengan kecepatan rendah. Untuk makananya sendiri terdiri dari invertebrata kecil, terutama arthropoda dan larva serangga akuatik, krustasea dan serangga terestrial terutama kumbang , lalat , cicadas.

Ikan Pedder Galaxias(Galaxias pedderensis)

Ikan Pedder Galaxias(Galaxias pedderensis) pada awalnya hanya terancam punah pada tahun 1996 yang di tetapkan oleh IUCN Red List, kemudian status ikan ini menjadi punah di alam liar pada tahun 2005. Banyak faktor yang membuat ikan ini punah di alam liar salah satunya ada pembangunan Danau Pedder.

Ikan Pedder Galaxias(Galaxias pedderensis)

Ikan Pedder Galaxias(Galaxias pedderensis)

Sekian artikel saya tentang Ikan Pedder Galaxias(Galaxias pedderensis) semoga bisa bermanfaat bagi kalian yang membacanya, Terima Kasih.

0 comments:

Post a Comment